Selamat malam pembaca sekalin, sekarang saya akan memberikan cara membuat sebuah widget, widget ini adalah, sebuah widget yang akan mengecek dan mengurutkan siapa yang berkomentar paling banyak sampai yang paling sedikit, tapi sekarang tampilan widgetnya berbeda, sekarang tampilanya adalah bergaya cloud, kayak lable cloud.
Cara,
1. Masuk ke halaman dasbor,
2. Klik tata letak,
3. Klik tambah Gadget,
4. Lalu pilih gadget html/javascript,
5. Lalu copy code dibawah ini,
ccCountD = "";
display = "";
for (j=0;j<feed.count;j++)
{
ccdiff = feed.value.items[j].commentcount - min;
ccFontsize = 80 + (ccdiff * 100) / (max - min) + "%";
ccUrl = "'" + feed.value.items[j].authorurl + "'";
ccCountD = "(" + feed.value.items[j].commentcount + ")";//comment count
ccName = feed.value.items[j].title + ccCountD;
ccLName = "<a style='text-decoration:none;font-size:" + ccFontsize + "' href=" + ccUrl + " target='_blank'>" + ccName + " </a>";//clickable commentator name
display = display + ccLName;
}
document.write(display);
}
</script>
<script src="http://pipes.yahoo.com/pipes/pipe.run?
YourBlogUrl=http://belajartrikblog.blogspot.com
&Exclusions=Deawa
&ShowHowMany=15
&Order=frequency
&_callback=cCloud
&_id=cfa196644e1d6159c9183548c4b5e2f5
&_render=json"
type="text/javascript"></script>
<span style=" float:right;;margin-top:10px;"><a href="http://www.deawapedia.co.cc/2010/02/top-commentators-cloud-widget.html" target="_blank">Make your own</a></span>
</div>
<!-- Top Commentators Cloud End -->
6. Nah, lalu simpan hasil kerja anda.
Catatan,
Ganti code yang berwarna biru dengan alamat url blog anda,
Jika anda tidak menginginkan orang tertentu seperti admin, yang akan kelihatan ganti kode yang berwarna merah dengan nama anda, atau orang lain yang ingin anda tidak lihatkan, gunakan tanda koma untuk membatasi nama orang.[deawa]
Sumber html, belajartrikblog.blogspot.com
Sumber gambar, https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgrEacQlPBn9ol2tiLQW0b6GPUe_bFm0OltTt5gpWWhzFoNhBs7aTq55Wk8qz60RzHn3EjvIoL3IA5-NEfAE8gYqNxGK_zJNU1PQMFURoTy-5oTy-Qlq_YleFKrEzwvBKkNy69x4CXmpx8/s320/1.gif
BalasHapuspengen nyoba ah. tapi pengaruh ma SEO g ya??
fufu
wah gimana ya komenya jadi bingung nih wah pokoknya bagus mau pasang ahhh
BalasHapuswidget yang bisa memacu visitor untuk terus berkomentar
BalasHapusyoa felix...
BalasHapussorry nih ya mas.. coba cek lagi... kyaknya HTML nya salah nih.....
BalasHapus